
Supplies
- 200 g tauge bangkok
- 2 siung bawang merah, iris
- 2 siung bawang putih, iris
- 2 buah cabai merah besar, iris miring
- 1 btg daun bawang, iris 1 cm
- 1 sdm saus tiram
- 15 g ikan teri medan, goreng kering
- Gula sesuai selera
- Garam sesuai selera
- Lada sesuai selera
- Minyak
Langkah langkah
- Goreng ikan teri medan hingga garing lalu tiriskan dan sisihkan.
- Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.
- Masukkan cabai merah, tumis sebentar
- Masukkan tauge, daun bawang, saus tiram, gula, garam, dan lada. Aduk hingga tercampur rata.
- Sajikan di atas piring saji lalu beri taburan ikan teri goreng.