
Supplies
- 150 gr jamur tiram putih
- 3 siung bawang putih
- 1 lembar daun salam
- 1 ruas lengkuas
- 1 ruas jahe
- 1 batang sereh
- Air secukupnya
- garam
- gula
- lada putih
Langkah langkah
- Sobek – sobek jamur sesuai keinginan
- Slice bawang putih
- Geprek lengkuas, jahe dan sereh lalu saute hingga harum dan tambahkan bawang putih dan daun salam
- Masukan jamur aduk – aduk sebentar dan tambahkan air
- Masak hingga matang dan tambahkan garam , gula dan lada secukupnya
- Siap disajikan