
Supplies
- 100 ml minyak kelapa
- 110 g tempe
- 2 siung bawang putih, iris
- 1 siung bawang merah, iris
- 3 buah cabai rawit merah, iris
- 2 buah tomat, potong-potong
- 1 sdt garam
- 2 btg daun bawang, iris
Langkah langkah
- Potong segitiga tempe (2cm), goreng hingga matang dan sisihkan.
- Panaskan sedikit minyak kelapa, tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.
- Masukkan cabai rawit merah, masak hingga agak layu.
- Masukkan tomat dan garam, masak hingga tomat mengeluarkan air.
- Lalu masukkan tempe dan daun bawang, masak lagi selama 2 menit. Sajikan bersama nasi hangat.