
Supplies
- 142 g mentega
- 50 g gula halus
- 1 sdt pasta vanilla
- 180 g tepung terigu
- ¼ sdt garam
- Stroberi, iris
Langkah langkah
- Kocok mentega, gula halus, pasta vanilla, dan garam hingga mengembang dan pucat.
- Masukkan tepung terigu, aduk hingga rata.
- Pindahkan adonan ke plastik wrap lalu gulung dan dinginkan dalam freezer selama 20-30 menit.
- Potong-potong adonan. Letakkan irisan stroberi di atas adonan kukis.
- Panggang dalam oven dengan suhu 160℃ selama 15-20 menit. Sajikan.