Supplies
- 200 g pacar cina kering (bentuk kotak ataupun memanjang)
- Air untuk merebus
- Air dingin
- Es Batu
- 1 L santan cair
- 150 g gula pasir
- ¼ sdt vanili bubuk
- 2 lbr daun pandan
- ½ sdt garam
Langkah langkah
- Rebus pacar cina hingga matang, saring dan rendam di air es, sisihkan.
- Masukkan gula, garam,vanili bubuk, dan santan lalu nyalakan api kemudian masukkan daun pandan.
- Masak hingga gula larut dan mendidih (sambil diaduk agar santan tidak pecah).
- Masukkan pacar cina, aduk kembali tunggu hingga kembali mendidih.
- Sajikan selagi hangat.